Babinsa Koramil 1311-02/BS Serma Moh Arifin Sosialisasi di Desa Tangofa Terkait Netralitas TNI di Pilkada 2024

    Babinsa Koramil 1311-02/BS Serma Moh Arifin Sosialisasi di Desa Tangofa Terkait Netralitas TNI di Pilkada 2024
    Serma Moh.Arifin Babinsa Koramil 1311-02/BS bersama warga

    MOROWALI, Sulawesi Tengah - Dalam rangka meyakinkan masayarakat Serma Moh.Arifin Babinsa Koramil 1311-02/BS melakukan Komunikasi Sosial (Komsos ) dalam rangka Sosialisasi Netralisasi TNI dalam Pilkada di Desa Tangofa Kec.Bungku Pesisir Kab.Morowali, Selasa (08/10/2024)

    Serma Arifin menyampaikan kepada masyarakat bahwa dalam hal dunia politik TNI selalu berada ditengah dan tidak boleh memihak salah satu partai Politik ataupun pasangan calon kepala daerah dalam bentuk apapun apalagi terlibat dalam kegiatannya, TNI hanya sebatas mengamankan jalannya kegiatan tersebut.

    Dalam kesempatan tersebut Serma Moh Arifin mengajak kepada seluruh Masyarakat Desa Tangofa untuk bersama-sama menjaga situasi agar tetap kondusif sehingga pilkada serentak 2024 di Wilayah Kab Morowali dapat berjalan dengan baik dan lancar.

    Babinsa juga menyampaikan bahwa pilihan boleh beda tapi tali persaudaraan tidak boleh retak, jangan mudah terprovokasi oleh orang-orang yang tidak bertanggungjawab, sehingga pesta demokrasi ini dapat ternodai dengan tindakan-tindakan yang tidak terpuji.

    morowali
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 1311-07/Menui Kepulauan...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 1311-02/BS Serda Aksan Ajak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Danlanud Sultan Hasanuddin Buka Pendidikan Latihan Kerja TEMBSC Angkatan 31
    Permendikbudristek 44/2024: Dorong Profesionalisme dan Kesejahteraan Dosen
    Asrenum Panglima TNI Buka Bimtek Penyusunan dan Penerbitan Doktrin di Lingkungan TNI
    Satu Dekade Kepemimpinan Jokowi, Polri Bentuk Ditressiber di 8 Polda
    Bakal Ada Pihak Bertanggungjawab Dikerangkeng Terkait Dugaan Korupsi Rp.46 M lebih di Dinas Perikanan Morowali
    Bawa Kabar Gembira di Bahomotefe, Rachmansyah-Harsono Melekat Dihati Masyarakat
    Akan Bangun RS Bertaraf Internasional, Rachmansyah-Harsono: Kalau Ada Bilang Tidak Relevan, Mindsetnya Tidak Nyampe
    Masyarakat Morowali: Lihat Tugu Adipura Ingat Rachmansyah Ismail Sang Eksekutor 
    Paparkan Visi Misi di Bahomakmur, Rachmansyah -Harsono Tidak Pake Umbar Janji Tipe Pemimpin Sesuai Harapan Masyarakat Morowali 
    Bakal Ada Pihak Bertanggungjawab Dikerangkeng Terkait Dugaan Korupsi Rp.46 M lebih di Dinas Perikanan Morowali
    Berkat Lobi Rachmansyah Ismail di Pusat, Pesawat Boeing Desember Akan Mendarat di Bandara Maleo Morowali
    Pj Bupati Morowali Sesalkan Sikap Anleg Putra Bonewa Tidak Jaga Etika Dalam Forum Paripurna
    Panwaslu Bungku Tengah Sudah Periksa Anggota Pol PP Yang Viral Soal Kupon Tidak Ditemukan Pelanggaran 
    Belum Menambang, PT BAP Gelontorkan CSR di Area Lingkar Tambang Desa Lahuafu dan Puungkoilu
    Demo Bupati Morowali, AMMM Jilid II: Bagaimana Bisa Sejahtera Bersama Terwujud Urus Listrik Saja Tidak Bisa
    Bakal Ada Pihak Bertanggungjawab Dikerangkeng Terkait Dugaan Korupsi Rp.46 M lebih di Dinas Perikanan Morowali
    MK Pelaku Dugaan Cabul Kabarnya di Aktifkan Kembali Posisi Manager Security PT BTIIG, Ada Apa...?
    Ribuan Masyarakat Tumpah Ruah Shalat Idul Fitri di Lapangan Makorem 132/Tdl, Dihadiri Gubernur Sulteng 
    Bukber Bareng KKLT, Wabup Lutim Sebut Kontribusi PT Vale Besar Dalam Pengembangan SDM

    Ikuti Kami